Tutorial Cari Uang

Thursday, October 01, 2009

Batik Indonesia

WARISAN BUDAYA INDONESIA
Bangga Memakai Batik


Jangan lupa besok tanggal 2 Oktober mari kita beramai-ramai mengenakan pakaian batik kita masing-masing... Karena pada tanggal 2 Oktober 2009 ini salah satu badan PBB yang mengurusi pendidikan, ilmu pengetahuan dan budaya, UNESCO akan menetapkan batik sebagai warisan budaya Indonesia yang masuk pada warisan dunia bukan benda (Intangible Cultural Heritage/ ICH).

Oleh karena itu, berbanggalah kita sebagai rakyat Indonesia akan batik yang merupakan warisan tak ternilai dari sejarah panjang bangsa ini.... Mari kita dukung dengan membatikkan masyarakat dan memasyarakatkan batik... Ok?

Mengutip dari Kompas,
Tahun 2009, sebanyak 111 dari total 160 negara anggota UNESCO mengajukan salah satu budayanya untuk dikukuhkan sebagai ICH. "Batik adalah salah satu yang terunggul untuk menjadi warisan budaya dunia bukan benda, tapi keputusan baru diberikan tanggal 2 Oktober pukul 16:00 waktu setempat atau 20:00 WIB," papar Aurora.

Batik

Jadi jangan pernah malu berbatik.... Batik bukan hanya baju kondangan, kawinan... Hihihi...

BACA JUGA :
Sandal Batik @ Anang's WordPress
Sandal Batik @ Anang's Multiply
Batik Sepakbola @ Anang's DagDigDug

26 comments:

  1. pakai batik koq pakai jaket ?? malu ya..

    ReplyDelete
  2. kita sebagai bangsa indonesia harus bangga terhadap warisan budaya indonesia. termasuk salah satunya batik.
    rental mobil

    ReplyDelete
  3. wakakak.... kapan-kapan batik ku tak posting nek nu :D

    ReplyDelete
  4. di kosan gax ada batik mas.

    minimal pakai sarung
    BOLEH kan?

    ReplyDelete
  5. Wah...jangan-jangan ni alamat tanggal 2 Oktober akan diperingati sebagai hari berbatik ria, hehehehe. Kita harus bangga saat mengenakan batik. Batik adalah cerminan estetika orang Indonesia. Karena batik adalah warisan budaya yang harus kita jaga. Mari kita jaga warisan budaya kita, jangan sampai ada tangan-tangan tak diundang yang asal comot untuk mengakuinya. Dengan bangga memakai batik, secara tidak langsung kita juga ikut melestarikannya. Slm kenal...

    ReplyDelete
  6. aku suka kata ini " membatikkan masyarakat dan memasyarakatkan batik", tapi masalahnya batikku sedang ga dibawa. hiks, ada di sby semua

    ReplyDelete
  7. wew, sepakat ini bahwa batik bukan cuma untuk kondangan .....
    memasyarakatkan batik akan mengbah persepsi spt itu ...

    ReplyDelete
  8. Alhamdulillah hari Jum'at ini dan kemarin aku dah pakai batik.

    ReplyDelete
  9. sik mas..sik..aku lagek kosek-kosek lemari ki, nggoleki daster batik, wehhh jebule rung digosoki ki jal piye huehehe

    ReplyDelete
  10. Bangga menjadi bangsa Indonesia...

    ReplyDelete
  11. Mari2 "Setelah Batik diakui sebagai Budaya Tak benda Warisan Manusia (Intangible Cultural Heritage of Humanity) oleh UNESCO, menjadi kewajiban bagi kita untuk lebih mengapresiasi batik Indonesia sebagai bagian dari aktivitas keseharian kita,"

    ReplyDelete
  12. itu batik yang sama kaya mbak iephe kemarin ya

    ReplyDelete
  13. Tanggal 2 kemarin aku udah pake batik mas.

    ReplyDelete
  14. sejak diakui UNESCo kok malah nggak bangga pake batik lagi yah???

    ReplyDelete
  15. Aku lupa ... kemarin nggak pakai batik ...

    ReplyDelete
  16. blogku temanya batik, mampir yak liat-liat ...

    ReplyDelete
  17. Wah..
    bagus juga tuh batik parang yang digunakan mas Anang..

    ReplyDelete

Silahkan menuliskan komentar anda pada opsi Google/Blogger untuk anda yang memiliki akun Google/Blogger.

Silahkan pilih account yang sesuai dengan blog/website anda (LiveJournal, WordPress, TypePad, AIM).

Pada opsi OpenID silahkan masukkan URL blog/website anda pada kotak yang tersedia.

Atau anda bisa memilih opsi Nama/URL, lalu tulis nama anda dan URL blog/website anda pada kotak yang tersedia. Jika anda tidak punya blog/website, kolom URL boleh dikosongi.

Gunakan opsi 'Anonim' jika anda tidak ingin mempublikasikan data anda. (sangat tidak disarankan)